Hajatan Pernikahan Warga, Polsek Ma’rang Laksanakan Pengamanan

    Hajatan Pernikahan Warga, Polsek Ma’rang Laksanakan Pengamanan
    Hajatan Pernikahan Warga, Polsek Ma’rang Laksanakan Pengamanan

    MA'RANG, - Bertempat di Kampung Bonto Peo Desa Tamangapa Kecamatan Ma’rang Kabupaten pangkep Bhabinkamtibmas Polsek Ma’rang Aipda Iwan didampingi SPKT III Aipda Amiruddin melakukan giat pengamanan pada pesta pernikahan salah satu warga An Syarifuddin pada hari selasa 2/05/2023/ Sekira pukul 20.30 Wita.

    Aipda Amiruddin yang saat itu yang memimpin pelaksanaan kegiatan mengatakan “bahwa, dirinya melaksanakan pengamanan pada acara pernikahan warga tanpa pandang bulu, diminta ataupun tidak Polisi wajib hadir ditengah-tengah warga agar semua rangkaian kegiatan hajatan berlangsung dengan aman, nyaman serta kondusif, “Ujarnya.

    “Lanjutnya adapun maksud dan tujuan giat tersebut dilaksanakan adalah wujud pelayanan prima kepolisian yang merupakan tanggung jawab sebagai seorang polisi yang mengemban tugas sebagai pelindung, pengayom serta pelayan masyarakat, “Ucapnya.

    Sementara itu ditempat terpisah Kapolsek Ma’rang IPTU Hj. Rahmania. S.Sos mengatakan bahwa, ”Seorang Polisi bukan sekedar profesi, namun tempat untuk mengabdi, serta merupakan bentuk rasa empati kepada warga, yang senantiasa menjaga serta memelihara keamanan dan ketentraman pada wilayah hukumnya, ”tuturnya.( Herman Djide)

    pangkep
    HermanDjide

    HermanDjide

    Artikel Sebelumnya

    Sinergitas TNI-Polri dan Pemda Jaminan keamanan...

    Artikel Berikutnya

    Beri Himbauan, Bhabinkamtibmas Liukang Tangaya...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Nagari TV, TVny Nagari!
    Mengenal Lebih Dekat Koperasi
    Lanud Sultan Hasanuddin Gelar Upacara 17-an Diikuti Seluruh Personel
    Satgas TMMD Ke-122 Kodim 1805/Raja Ampat Menembus Bumi
    Tingkatkan Kemampuan Bahasa Inggris Personel, SSDM Polri Luncurkan Aplikasi Digital Police English Training
    Pembangunan Mushola Ibnu Sabil SMP Negeri 1 Ma'rang Berlanju Meskipun Sudah Dapat Digunakan
    KM Sabuk Sandar di Dermaga  Pulau Sapuka, Bhabinkamtibmas Polsek Liukang Tangaya Laksanakan Pengamanan 
    Waka Polsek Liukang Tangaya Sambangi Warga Pulau Sailus, Himbau Jaga Kamtibmas Selama Masa Kampanye
    MYL-ARA: Bersama  Bangun Pangkep, Berlandaskan Kepedulian dan Kesejahteraan Rakyat
    Muhammad Yusran Lalogau Pemimpin Berprestasi dan Visioner,  Bupati Pangkep 1994-1999 Baso Amirullah:  Masjid, Sekolah dan Musholla Tersebar di Pangkep
    Kapolsek Liukang Tangaya Hadiri Anev dan Evaluasi Ops Mantap Praja Pallawa 2024 di Aula Endra Dharmalaksana Polres Pangkep
    Jaga Kamtibmas Jelang Pilkada, Bhabinkamtibmas Polsek Liukang Tangaya dan Babinsa Sambangi Warga
    PSIT Gelar Diklat Penanganan Jenazah, Direktur Keuangan Semen Tonasa Anis: Sudah saatnya Kepengurusan Jenazah Dikelola Layaknya Event Organizer
    Upacara Peringatan HUT TNI ke-79, Dandim 1421/Pkp Letkol Inf Fajar: TNI Modern Bersama Rakyat Siap Kawal Suksesi Kepemimpinan Nasional Untuk Indonesia Maju
    Kapolsek Liukang Tangaya Hadiri Pertemuan Tim Supervisi Biro SDM Polda Sulsel di Polres Pangkep
    Lomba Kampung KB Tingkat Provinsi Sulsel, Kampung KB Gusunge Desa Pitue Marang Siap Raih Juara Menuju  Lomba Tingkat Nasional
    Laksanakan Patroli Blue Light, Personil Polsek Bungoro Antisipasi Gangguan Kamtibmas
    Jum'at Curhat, Cara Polsek Mandalle Dengarkan Keluhan Warga
    Semen Tonasa Raih 8 Penghargaan K3 Tingkat Provinsi
    Bhabinkamtibmas Polsek Liukang Tangaya Bripka Amrullah Tingkatkan DDS Ke Warga Binaan

    Ikuti Kami